Pelatihan dua hari “purchasing and procurement management’ yang diperuntukan bagi fungsi purchasing ini akan membahas konsep, strategi dan implementasi bagaimana mengelola purchasing . Karena pengelolaan material sangat tergantung terhadap kemampuan supplier, maka pelatihan ini juga akan membahas juga mengenai purchasing management.
MANFAAT PELATIHAN BAGI PESERTA
Memahami arti pentingnya purchasing management bagi keberhasilan perusahaan
Memahami keterkaitan antara tujuan purchasing dan tujuan perusahaan
Memahami purchasing cycle (down stream dan up stream), tantangan dan harapan perusahaan
Menguasai teknik dan strategi dalam menentukan kebutuhan material (true nature)
Menguasai teknik dalam menganalisa supplier market yang meliputi supply planning, positioning dan strategy purchasing
Menguasai teknik dan strategi dalam menentukan kontrak, memilih, mengelola dan meningkatkan kinerja supplier
Menguasai proses dan strategi negosiasi
Menguasai aplikasi konsep Just In Time dalam pengelolaan material dan pembelian
METODE PELATIHAN
Interaktif Kelas dengan Case Study, Group Discussion, & Sharing Experience
Rencana Kerja dan Capaian Hasil Pelatihan
Para peserta akan diajak untuk mendiskusikan hasil pelatihan yang akan dijadikan rencana kerja setelah kembali ke dunia kerja, dan capaian hasil rencana kerja
Evaluasi Hasil Pelatihan (Optional)
DMTc juga akan memberikan evaluasi hasil pelatihan para peserta selama pelatihan, jika dibutuhkan oleh perusahaan
POKOK BAHASAN
PERAN DAN FUNGSI PURCHASING DAN PROCUREMENT MANAGEMENT
Paradigma baru
Interaksi antar lini
PURCHASING & PROCUREMENT MANAGEMENT
World Class Purchasing dan Material ManagementA
Implikasi Strategi Purchasing dan Purchasing Strategi
Purchasing Cycle : Down Stream dan Up Stream
Tantangan dan hambatan yang dihadapi
STRATEGI, PERENCANAAN DAN KEBIJAKAN PURCHASING
Generic purchasing strategies
Specific requirements identification
Supply Planning
Contract Strategy
Supplier Selection, Evaluation dan Improvement Performance
Strategi Negosiasi
Vulnerability Management
PURCHASING PERFORMANCE MEASUREMENT
NEGOTIATION TECHNIQUE AND STRATEGY
Frame work of negotiation
Tactical of Negotiation
Psychological Approach
Psy-War
MANAGING SUPPLIER
APLIKASI SUPPLY CHAIN DAN JUST IN TIME DALAM PURCHASING DAN PROCUREMENT MANAGEMENT
PESERTA PELATIHAN
Para staf hingga manager yang terlibat dalam proses pengadaaan dan pembelian
INVESTASI DAN LOKASI PELATIHAN
Hotel Harris Jakarta atau Hotel Puri Denpasar Jakarta
Investasi Per Person Rp 4.000.000. Discount Rp. 250.000,- untuk Early Bird (Pembayaran 2 minggu sebelum kegiatan training). Peserta 3 (tiga) orang, discount Rp. 500.000,-/orang
Post Tagged with
If you enjoyed this article please consider sharing it!
Halo,
tolong dikirim brosur untuk schedule 2017 by email dong.
Thanks
Oke, segera dikirim dengan email. Terima kasih
Wow, beautiful portal. Thnx ..
Memberikan masukan, ide, tambahan ilmu, pelajaran yang dapat saya coba dalam perusahaan.
Baik & Bermanfaat Untuk Dipratekkan di Dalam Perusahaan
Untuk Follw Up & Komunikasi sesama peserta, mungkin dapat dibentuk Milis.
System yang lebih simple untuk perusahaan
Bagus Menambah Wawasan dari pengetahuan
Pelatihan ini, Murah biayanya.
Cukup membuka wawasan tentang Purchasing
Pelatihan ini cukup baik, Materi yang disampaikan sesuai dengan yang dibutuhkan, untuk improve di lingkungan kerja.
Pelatihan ini baik untuk pengembangan di departemen purchasing.
Bagus, Memberikan bayak pencerahan.
Pelatihan ini sangat menarik, Karena banyak best practice yang bisa digunakan dalam pekerjaan sehari – hari.
Bagus, membuka wawasan baru tantangan dunia procurement dan apa yang harus dilakukan untuk mencapai suatu target kerja.
Pelatihan yang bagus dan bermanfaat